Murbei

0 Comments

Murbai (Morus alba) merupakan tanaman yang banyak dibudidayakan dan menyukai daerah-daerah yang cukup basa seperti lereng gunung. Murbei berasal dari Cina, tumbuh baik pada ketinggian lebih dari 100 meter di atas permukaan laut. Pohon, dengan tinggi sekitar 9 meter, percabangan banyak, cabang muda berambut halus. Daun tunggal, letak berseling, bertangkai. Kandungan penting : Ecdysterone, inokosterone, …